- Mengatur konfigurasi dasar pada komputer
- Memberikan informasi pada komputer
- Menjalankan perintah power on self test (POST)
LANGKAH LANGKAH MENGHAPUS PASSWORD BIOS
- Matikan komputer/laptop terlebih dahulu.
- Lepaskanlah baterai BIOS pada motherboard.
- Nyalakan kembali komputer tanpa memasang baterai BIOS tersebut.
- Setelah komputer hidup , matikan kembali komputer dan pasanglah kembali baterai BIOS tersebut.
- Maka permintaan password saat memasuki bios tidak akan dilakukan lagi, setting BIOS akan kembali ke default.
Baterai BIOS |
Perlu diingat cara ini hanya dilakukan dalam keadaan darurat saja, karena melepas baterai BIOS, yang biasanya pada baterai telah dipasang segel. Dan tentunya garansi motherboard akan Hilang.
itu saja dari saya , semoga anda senang , terimakasih atas kunjungan nya. dan saya berharap anda subcribe blog ini agar dapat pemberiahuan tentang blog ini.
Social Media